Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Pertarungan Politik-Ekonomi Negara Maju vs Negara Berkembang

18 Maret 2017   15:28 Diperbarui: 18 Maret 2017   15:51 1426 0
Berbagai cara dilakukan oleh sebuah negara untuk melindungi kepentingan ekonominya. Misalnya Amerika Serikat saat ini, di bawah rezim Donald Trump melakukan proteksi ekonomi ketat, dengan slogannya ‘Make America Great Again’ dan ‘America First’. Salah satunya dengan mengenakan pajak super tinggi untuk komoditas impor guna melindungi produk dalam negerinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun