Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kerajaan Pertama di Jawa: Kekuatan Militer Kerajaan Tarumanegara

14 Agustus 2024   16:24 Diperbarui: 14 Agustus 2024   16:46 137 0
Kerajaan Tarumanegara berdiri sejak tahun 358 masehi, dengan raja pertamanya yakni Jayasingawarman yang disebut juga sebagai pendiri dari Kerajaan Tarumanegara. Kerajaan Tarumanegara merupakan sebuah Kerajaan yang bercorak hindhu pertama di Jawa. Pusat Kerajaan Tarumanegara ini berada di tepian Sungai Citarum yang sekarang lebih kita kenal sebagai daerah Bogor dan sekitarnya. Raja yang terkenal dari Kerajaan ini ialah adalah raja Purnawarman. Kerajaan ini menitikberatkan pada sektor agraris dan perdagangan. Komoditas pertanian banyak dihasilkan di Kawasan kekuasaan Tarumanegara antara lain kopi, teh, kapas dan lain sebagainya. Selin itu juga, aktivitas pertambangan menjadi kekayaan Kerajaan yang memiliki nilai jual tinggi dalam pasar internasional. Perak adalah salah satu hasil tambang yang dihasilkan dari wilayah Kerajaan Tarumanegara di sekitar Banten. Sistem pengairan yang berguna untuk irigasi lahan pertanian dan pengendali air agar tidak terjadi banjir. Aliran air ini dibangun sepanjang kurang lebih 12 km. fungsi lainnya dari Pembangunan aliran air ini juga menghubungkan daerah-daerah yang belum terjamah sehingga para pedagang bisa masuk ke daerah pedalaman. Keaadan tersebut tertulis dalam prasasti Tugu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun