Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Pelajar Indonesia dan Seni Tulis dari Jepang

7 Februari 2014   17:50 Diperbarui: 24 Juni 2015   02:03 75 2
Kita dapat mengambil sisi positif dari fenomena ini. Setidaknya Pemerintah Jepang telah menyebarkan budaya yang positif kepada masyarakat Indonesia, tidak sama dengan budaya barat yang kebanyakan sudah diluar batas etika budaya kita dan cenderung berdampak negatif. Artikel ini dibuat agar Indonesia juga seharusnya dapat belajar dari Jepang agar keanekaragaman budaya asli Indonesia dapat terjaga, bahkan dapat menembus mancanegara. Tari Jaipong, wayang kulit, gamelan, wayang orang, reog Ponorogo, aksara jawa dan masih banyak lagi budaya kesenian Indonesia yang perlu dilestarikan. INDONESIA juga bisa!

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun