Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Nostalgia Permainan Anak Minang Kelahiran 2002

11 Maret 2021   09:00 Diperbarui: 11 Maret 2021   09:13 465 0
Dahulu waktu kecil di Padang Panjang pasti kerjaannya bermain permainan atau mainan tradisional,sampai-sampai berantem karena tidak mau mengalah,main curang,dijailin,dan tidak mengaku kalah.

Bagi orang yang lupa bahkan tidak tahu permainan dan mainan MinangKabau,mari kita bahas atau mengingat beberapa permainan dan mainan apa saja yang dimainkan waktu kecil yang cukup populer dikala anda merasa bosan dengan permainan dan mainan zaman sekarang atau sekedar nostalgia dengan masa kecilnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun