Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Seniman di Balik Padepokan Tertua Lereng Merapi

3 Januari 2023   21:07 Diperbarui: 3 Januari 2023   21:12 640 1
Di lereng Gunung Merapi, ada sebuah bangunan tua yang mengandung seni yang diberi nama Padepokan Tjipta Boedaja. Padepokan ini berada di Dusun Tutup Ngisor, Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang sejak 1937, sebelum kemerdekaan Indonesia. Padepokan Tjipta Boedaja berdiri demi mengejar ketertingglan Dusun Tutup Ngisor dari peradaban berupa ketertinggalan pengetahuan karena bertempat di pelosok. Pencetus utama dari padepokan ini bernama Rama Yoso Soedarmo. Beliau membuat tempat untuk berkumpulnya manusia dalam konotasi kebudayaan dan media yang digunakaan dibuat menggunakan seni. Padepokan Tijipta Boedaja berhasil menciptakan  berbagai kesenian seperti seni karawitan, seni tari, ataupun pagelaran wayang sehingga, dapat dikatakan sebagai pencetus kesenian pertama di wilayah Kecamatan Dukun. Padepokan ini  dikelola oleh keluarga secara turun temurun yang melahirkan banyak seniman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun