Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Raih Juara 2 Lomba Karya Ilmiah Tingkat Nasional, SMAN1 Pulokulon Tuai Banyak Pujian

20 September 2024   18:22 Diperbarui: 20 September 2024   18:22 220 0
Grobogan, 19/9/2024 -- Prestasi membanggakan kembali diraih oleh SMA N 1 Pulokulon, yang berlokasi di Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah. Tim sekolah ini berhasil meraih juara 2 dalam ajang bergengsi Innovation Youth Science Competition (IYSiC) tingkat nasional, yang diadakan dalam rangka IFSo 2024 Innovation Festival and Science Olympiad di Universitas Islam Negeri (UIN) Salatiga. Lomba ini mengumpulkan pelajar berbakat dari seluruh Indonesia untuk bersaing dalam bidang sains dan inovasi, memberikan mereka kesempatan untuk menunjukkan kreativitas dan pengetahuan yang telah mereka kembangkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun