Kepribadian merupakan hal yang melekat pada diri manusia, manusia memiliki kepribadian masing-masing dan cenderung unik, itulah kenapa terdapat istilah individual differences yang menjelaskan bahwa setiap orang memiliki perbedaan individual masing-masing dari sisi kepribadian. Meskipun kita memiliki saudara kandung pun pasti antara kepribadian kita dan saudara kandung kita juga berbeda.
KEMBALI KE ARTIKEL