Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Ragam Bentuk Wilayah di Kalimantan Selatan

27 Oktober 2023   10:00 Diperbarui: 27 Oktober 2023   11:13 169 0
Kalimantan Selatan merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tenggara pulau Kalimantan. Provinsi ini memiliki luas wilayah sekitar 37.576,31 km dan dihuni oleh sekitar 3,7 juta jiwa (BPS, 2022). Secara geografis, Kalimantan Selatan berbatasan dengan Provinsi Kalimantan Timur di sebelah utara, Laut Jawa di sebelah selatan, Provinsi Kalimantan Barat di sebelah barat, dan Selat Makasar di sebelah timur. Kalimantan Selatan merupakan salah satu Provinsi di Indonesia yang kaya akan keanekaragaman, keragaman di provinsi Kalimantan Selatan ini sangat banyak dan beragam. Keragaman dapat menjadi "integrating force" yang mengikat kemasyarakatan namun dapat menjadi  penyebab  terjadinya  benturan  antar  budaya,  antar  ras,  etnik,  agama  dan  antar  nilai-nilai hidup.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun