Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pendekatan Psikologis-Religius untuk Membantu Mengatasi Masalah Mental Lansia

20 Juni 2024   17:15 Diperbarui: 20 Juni 2024   17:29 152 1
Lanjut usia merupakan kelompok usia yang berada diatas 65 tahun (Davison & Neale, 2012). Para ahli gerontologi membagi beberapa kelompok usia di atas 65 tahun menjadi tiga kategori, yaitu: the young-old untuk usia 65 hingga 74 tahun, the old-old untuk usia 75 hingga 84 tahun, dan the oldest-old untuk usia di atas 85 tahun. Usia lansia menjadi usia dimana terjadinya beberapa kemunduran baik dari segi fisik maupun kesehatan mental. Masalah kesehatan mental yang dialami oleh lansia dapat berupa depresi dan kecemasan (Wisnusakti & Sriati, 2021).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun