TIM Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Padang terbilang hebat. Mereka nerusaha langsung menekan inflasi yang disebabkan oleh kurang terkendalinya harga dan pasokan barang kebutuhan harian warga, terutama sayuran. Seperti diberitakan KORAN PADANG edisi Jumat (8/12/2017), kerja nyata itu dibuktikan TPID Kota Padang dengan melakukan terobosan berkebun bawang merah seluas dua hektare di Kelurahan Kotopanjang Ikurkoto, Kecamatan Kototangah.
KEMBALI KE ARTIKEL