Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama

Penghasil Camilan Ternama, Padangkandis Jadi Kampung Aman Tanpa Pengangguran

10 Februari 2016   05:51 Diperbarui: 10 Februari 2016   10:40 1098 7
Memang, di Padangkandis tidak populer kata 'pengangguran'. Ketika pohon cengkeh warga setempat mati beberapa tahun silam, warga tak patah semangat. Mereka langsung banting stir ke usaha ekonomi produktif dengan membuat kerupuk ubi yang terkenal dengan aneka sebutan, di antaranya karipik cincang, kerupuk racik, kacang ampera, dan ada juga menyebut 'rubik ganefo'. Terserah nama mana yang Anda sukai untuk penganan tersebut. Namun, untuk diketahui yang paling populer di kampung tersebut adalah 'rubik Ganefo'.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun