Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

The King of Lip Service

4 Juli 2021   19:49 Diperbarui: 4 Juli 2021   20:00 632 1
Ungkapan "The King of lip service" belakangan menjadi viral di media sosial bahkan menjadi sorotan jutaan pasang mata pengguna media sosial bahkan seluruh masyarakat Indonesia. Alasannya, karena ungkapan tersebut dimunculkan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia untuk mengkritik pemerintah, khususnya presiden Jokowi. Di mana berdasarkan klaim mahasiswa UI yang memviralkan ungkapan tersebut, mereka menilai Presiden Jokowi telah banyak melakukan pembohongan atau lebih tepatnya ingkar janji.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun