Kehadiran pemuda aktif menjadi modal yang penting bagi kemajuan bangsa. Mereka menjadi pilar untuk mendorong Indonesia menuju perbaikan diri dan negara. Salah satu contoh inspiratif adalah Dio Chandra Sefa, Calon Anggota DPRD Provinsi Banten Nomor Urut 4 dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS).
KEMBALI KE ARTIKEL