Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Ketergantungan Gadget pada Siswa akibat Pembelajaran Online

29 April 2021   14:38 Diperbarui: 29 April 2021   14:46 1720 1
Pembelajaran daring atau online yang sekarang sedang diterapkan khususnya di Indonesia merupakan suatu inovasi di dalam kegiatan pembelajaran. Hal itu dilakukan tidak lain untuk memutus rantai penyebaran virus covid-19 yang masih terjadi di Indonesia. Langkah tersebut dilakukan agar mengurangi aktivitas tatap muka yang dilakukan oleh siswa di Sekolah. Akan tetapi pelaksanaan pembelajaran daring atau online juga mempunyai dampak positif dan dampak negatif. Untuk dampak positifnya sendiri yaitu membuat pembelajaran yang dilakukan semakin maju sesuai dengan perkembangan zaman. Dan juga dapat memanfaatkan teknologi yang ada. Disamping itu pula, dapat melatih siswa dapat menggunakan kecanggihan teknologi yang ada. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun