Mengapa di saat ada pertemuan pasti ada perpisahan. Di saat jatuh cinta ia malah pergi dan tak kembali dengan berjuta luka yang membekas dalam hati. Semua kejadian itu begitu sangat murni kau lakukan dengan muka tanpa dosa dan tanpa sedikitpun memikirkan rasa sakit yang kurasa.
KEMBALI KE ARTIKEL