Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Menggali Lebih Dalam: Keamanan Sistem Operasi dalam Industrial Control System (ICS)

5 April 2024   02:50 Diperbarui: 5 April 2024   03:00 126 0
Industrial Control System (ICS) adalah komponen penting dalam infrastruktur industri modern. Sistem ini mengendalikan operasi dan proses penting dalam berbagai sektor industri seperti manufaktur, energi, dan transportasi[1]. Namun, dengan peningkatan konektivitas dan digitalisasi, ICS menjadi target yang menarik bagi pelaku serangan siber[2].

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun