Sudah jatuh, ketimpa tangga, kesiram cat pula. Sepertinya inilah yang dialami pengungsi dan warga sekitar Gunung Sinabung Kabupaten Karo Sumatera Utara saat ini. Bagaimana tidak, erupsi Sinabung yang setiap saat menimbulkan kekhawatiran ditambah lagi sikap PLN yang begitu tega menjadikan kawasan seputaran Gunung Sinabung masuk "daftar antri" pemadaman listrik bergilir.
KEMBALI KE ARTIKEL