Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Faktor Penting dalam Upaya Peningkatan Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

1 Desember 2022   18:53 Diperbarui: 1 Desember 2022   18:55 109 0
Seperti yang sudah kita ketahui sebelumnya, Indonesia saat ini dalam masa pemulihan setelah terdampak pandemi Covid-19 yang menyebabkan beberapa sektor harus mengalami penurunan pendapatan yang cukup signifikan. Hal tersebut tentunya berpengaruh pada pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Menurut pakar ekonomi klasik dan neoklasik, pertumbuhan ekonomi adalah beberapa faktor yang dapat mempengaruhi pertumbuhan suatu negara, yaitu sumber daya manusia (SDM), sumber daya alam (SDA) yang dimiliki negara tersebut, akumulasi modal, serta kemajuan teknologi negara tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun