Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola

Tak Kuasa Menolak Transit Bola

23 Oktober 2016   18:45 Diperbarui: 23 Oktober 2016   18:58 29 0
Tak kuasa menolak, jadi tema kegiatan saya tiga hari ini yang berkaitan dengan sepak bola. Dimulai dari Kamis 20 Oktober 2016 membeli 18 tiket ferry ke Johor, Malaysia. Keesokan harinya menyambut 18 orang, sekalian antar ke pelabuhan. Dan Sabtu subuh, ke pelabuhan lagi karena ada personil tim yang mau bertanding ke negeri jiran tersebut tertinggal sejak di Jakarta.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun