Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menyadari Pentingnya Sistem Meritokrasi dalam Instansi Pemerintah

23 Maret 2024   00:44 Diperbarui: 21 April 2024   20:48 392 2
Belakangan ini sistem Meritokrasi kembali menjadi bahan perbincangan, pasalnya beberapa instansi yang telah menggunakan konsep ini berhasil meraih kategori “sangat baik” sebanyak 34 instansi pemerintah dan kategori “baik” sebanyak 96 instansi pemerintah. Pada acara Anugerah Meritokrasi dari Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) di Yogyakarta, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menegaskan setiap instansi pemerintah harus menerapkan sistem Merit, terlebih dalam penataan karier Aparatur Sipil Negara (ASN).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun