Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mahasiswa PPG Prajabatan UPGRIS Ajak Siswa Asah Kreativitas Melalui Kegiatan "Kolaborasi Kreatif: Projek Gantungan Kunci Resin dan Desain Poster"

11 September 2024   12:15 Diperbarui: 11 September 2024   12:17 107 0
Semarang, 26 Agustus 2024 – Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas PGRI Semarang sukses mengadakan projek kepemimpinan bertema “Leadership Through Art: Mengasah Kreativitas Seni Siswa Melalui Projek Gantungan Kunci Resin” di SDN Tandang 02. Projek ini dirancang untuk memberikan pengalaman belajar yang menyenangkan sekaligus bermanfaat bagi siswa, dengan menggabungkan dua aktivitas utama: pembuatan gantungan kunci dari bahan resin dan pelatihan desain poster digital menggunakan aplikasi Canva.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun