Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Intervensi Dini pada Gangguan Autism Spectrum Disorder

22 Desember 2022   22:39 Diperbarui: 22 Desember 2022   22:40 65 0
               Gangguan spektrum autisme (ASD) adalah ketidaknormalan perkembangan yang disebabkan oleh perbedaan di otak. Individu dengan ASD sering memiliki permasalahan dalam berkomunikasi, interaksi sosial, dan perilaku atau minat yang terbatas atau berulang. Autisme adalah sebuah dimensi bukan kategori yang berbeda dan umumnya dipahami sebagai spektrum, di mana anak -- anak mengalami berbagai tingkat kesulitan dan kurangnya imajinasi. Anak -- anak dengan gangguan spektrum autisme (ASD) kurang memahami tentang bagaimana memulai dan menanggapi perhatian bersama dengan orang lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun