Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Entrepreneur Day 2023 di Prodi Manajemen UMY, Dibanjiri Partisipasi dan Inspirasi Bisnis

18 Juni 2023   22:34 Diperbarui: 18 Juni 2023   23:13 108 0
Yogyakarta, 17 Juni 2023 - Prodi Manajemen Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) berhasil menyelenggarakan acara Entrepreneur Day pada tanggal 15-16 Juni 2023 di Sportorium UMY. Acara yang dihadiri oleh para mahasiswa, dosen, dan masyarakat umum ini berhasil menciptakan antusiasme tinggi dalam dunia kewirausahaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun