Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pendidikanku, Pendidikanmu, Pendidikan Kita Semua

10 Juni 2013   22:07 Diperbarui: 24 Juni 2015   12:14 68 0

Pendidikan merupakan sebuah upaya yang dilakukan untuk memaksimalkan pengembangan potensi yang ada di dalam diri manusia yang menyangkut aspek spiritual, emosional, intelektual, dan keterampilan lainnya. Oleh karena itu, pendidikan menjadi satu bagian dari sekian banyak komponen penting yang harus ada dalam suatu negara. Posisi pendidikan menjadi sedemikian penting karena dari sinilah para pemimpin, peneliti, ilmuwan dan generasi bangsa dilahirkan. Pendidikan juga dapat dikatakan sebagai upaya untuk memanusiakan manusia karena pendidikan bertujuan untuk harkat dan martabat manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun