Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

[Insight] Mari Belajar Tentang Money Supply

10 Agustus 2015   11:08 Diperbarui: 10 Agustus 2015   11:14 1716 3
Kalau kita kembali flashback saat lebaran kemarin sedikit dari kita pasti menyadari sedang menerima uang baru yang masih mulus dengan bau khas nya. Masyarakat awam umumnya (mungkin juga sebagian dari kita) sudah terbiasa dengan tren uang baru ini tapi tidak menyadari apa yang sebenarnya terjadi. Sepanjang bulan puasa hingga hari raya, pemerintah melalui Bank Indonesia, menambah jumlah uang yang beredar di masyarakat. Hal ini disebabkan oleh tingginya permintaan akan uang cash dan tingginya tingkat konsumsi masyarakat di sepanjang hari raya bahkan saat bulan ramadhan. Berdasarkan data yang dirilis, menjelang hari raya ini, Bank Indonesia telah mencetak uang baru hingga mencapai 6-7 triliun Rupiah. Jumlah uang yang beredar di masyarakat ini disebut money supply. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun