Mohon tunggu...
KOMENTAR
Beauty

Kenali Tanda - Tanda Awal Stretchmrk & Waktu Tepat untuk Perawatan

19 November 2024   15:00 Diperbarui: 19 November 2024   15:12 50 0
Stretchmark adalah salah satu masalah kulit yang sering dialami, terutama oleh wanita. Masalah ini muncul akibat peregangan kulit yang terjadi terlalu cepat, sehingga serat elastis di lapisan dermis kulit pecah. Walaupun tidak berbahaya secara medis, stretchmark sering kali menjadi perhatian estetika karena mengubah tampilan kulit. Untuk mencegah guratan ini berkembang lebih parah, penting untuk mengenali tanda-tanda awal stretchmark dan memulai perawatan pada waktu yang tepat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun