Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Memaknai Idul Adha dari Sosok Nabi Ibrahim

21 Juli 2021   08:44 Diperbarui: 21 Juli 2021   08:54 401 0
Selama ini Ketika Idul Adha atau Idul Fitri datang seringkali kita menerima ucapan "Eid Mubarok", atau selamat hari raya. Namun sepertinya terkadang kita lupa apa makna dari hari raya. Terlebih lagi lagi apa sih makna Idul Adha yang baru kita jalankan kemarin.
Hari raya bagi umat muslim merupakan hari dimana kita menikmati kebahagiaan setelah mendedikasikan diri beribadah dan setelah pengorbanan atau melakukan sesuatu yang besar untuk yang maha kuasa. Agama Islam ada dua hari raya besar yakni Idul Adha dan Idul Fitri. Dimana keduanya dilakukan setelah melakukan pengorbanan besar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun