Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa UM Adakan Kegiatan Mendongeng untuk Anak Usia TK dan SD di Desa Sempalwadak

1 Juli 2021   13:10 Diperbarui: 1 Juli 2021   15:52 256 1
Sempalwadak, Bululawang - Pembelajaran daring masih telaksana pada masa pandemi Covid-19 ini. Utamanya pada siswa usia TK dan SD kelas 1 di desa Sempalwadak. Orang tua berperan menggantikan guru di sekolah untuk mendidik anak-anaknya belajar dari rumah. Pentingnya mendidik anak juga harus menyesuaikan dengan perkembangan anak. Pada masa ini, tentu tidak mudah dalam memberikan edukasi kepada anak. Bukan hanya sekedar materi pelajaran di sekolah saja, melainkan moral, karakter, Bahasa, dan sosial emosional juga harus dikembangkan. Ada banyak cara untuk memberikan edukasi terhadap anak, yaitu melalui kegiatan mendongeng.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun