Namun, hanya seperti itukah literasi digerakkan dan diukur standar keberhasilannya? Apa pondasi untuk membangun gerakan literasi yang sebenarnya: buku, perpustakaan, aktivitas membaca itu sendiri, cara berpikir, sikap berpikir, sudut pandang berpikir ataukah terdapat aktivitas yang lebih subtansial dari semua itu yang menunjukkan seseorang melek literasi?
KEMBALI KE ARTIKEL