Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Strategi Self Leadership ala Chris Lowney untuk Timnas U-19 Menuju Piala Asia U20 2023

14 September 2022   15:33 Diperbarui: 14 September 2022   15:39 172 9
Piala Asia U-20 2023, mencuri banyak perhatian publik penggemar sepak bola Asia termasuk di Indonesia. Berdasarkan hasil undian grup kualifikasi Piala Asia U-19, Indonesia berada di grup F bersama Timor Leste, Vietnam, dan Hongkong. Indonesia terpilih jadi tuan rumah grup kualifikasi Piala Asia U-19, Stadion Gelora Bung Tomo di Surabaya menjadi tempat perhelatan kuallifikasi Grup F Piala Asia U-19. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun