Tren hijrah dikalangan selebriti nyatanya terjadi di Indonesia sejak tahun 2017. Dibalik fenomena ini ada peran dari Ustadz Adi Hidayat (UAH) yang menjadi guru ngaji dalam setiap kajian selebriti. Sebagai ustadz yang berada dalam sirkel atau lingkaran pertemanan kaum selebriti ini, UAH mampu membawa gerakan Islam post-modernisme.
KEMBALI KE ARTIKEL