Tepat 21 April 1879, Kartini dilahirkan. Berdasar Surat Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 108 tahun 1964 ditetapkan setiap 21 April diperingati sebagai Hari Kartini. Sebagai pelopor kebangkitan perempuan sudah sewajarnya kaum hawa di Indonesia harus bersyukur karena bisa mengenyam pendidikan tanpa diskriminasi gender.
Kisah perjuangan RA. Kartini sudah diangkat dalam format audio visual. Tercatat ada tiga film yang mengungkap biografi Kartini sebagai hasil karya sineas perfilman Indonesia. Berikut tiga karya film yang bisa kamu nikmati sampai kini, yaitu:
1. Film R.A. Kartini tahun 1982
 Film ini menceritakan saat Kartini memperjuangkan emansipasi kaum wanita pada masanya. Cerita diadaptasi dari isi bukuÂ