Setelah dari Kota Kusadasi, kita menuju Kota Pamukkale. Di kota ini kita mengunjungi kota tua Hierapolis. Sebenernya sih, kalo di indonesia itu yang dimaksud kota tua itu seperti candi-candi peninggalan kerajaan Hindu-Budha. Nah, bedanya kalau kota tua di turki itu bener bener seperti pusat kota tua yang lengkap. Ada pusat pemerintahannya, ada gerbang kotanya, alun-alun, rumah sakit, sampai ada pasarnya juga.
KEMBALI KE ARTIKEL