Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Kreatif! Mahasiswa UGM Mencoba Membuat Bioleather dari Limbah Kulit Ubi Kayu dengan Bantuan Bakteri

16 Juli 2024   19:21 Diperbarui: 16 Juli 2024   21:28 52 3
Apakah anda pernah mendengar tentang fast-fashion? Seperti yang diketahui, di era saat ini, industri fashion menjadi momok tersendiri terlebih jika berbicara mengenai dampak limbah yang dihasilkan dari industri ini. Ada banyak sekali variasi fashion, salah satunya adalah aksesoris yang biasanya dibuat dari kulit. Kulit, baik itu sintetis maupun hewani, seringkali meninggalkan jejak emisi karbon, menghasilkan limbah dari penyamakannya, dan memerlukan waktu yang lama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun