Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Hari Raya Kurban, Hari Kemanusiaan Sejagat

26 Oktober 2012   04:15 Diperbarui: 24 Juni 2015   22:23 168 0
Hari ini, Jum'at 26 Oktober 2012--bisa jadi merupakan--pelaksanaan shalat ied dan hari raya iedul adlha bagi umat islam seluruh dunia.  Berbeda dengan pelaksanaan shalat iedul fitri, hari raya iedul adlha lebih cenderung pada "kekompakan" waktu pelaksaannya karena seluruh mata dunia berkiblat pada hari dimana wukuf dilaksanakan, yaumul 'arafah, sebagai penentu jatuhnya hari raya iedul adlha. Disebut ied aldha, tentunya, kita tidak sekedar tahu, sebab setiap tahun pada khutbah-khutbah iedul aldha khotib selalu mengusung tema tentang histori Nabi Ibrahim as. yang mendapat perintah Tuhannya untuk mengorbankan (menyembelih; adlha-udlhiyah) putra tercintanya, Nabi Isma'il as.


KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun