Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Memaknai Pesan Pausa Romadhon*

27 Juli 2013   15:51 Diperbarui: 24 Juni 2015   09:57 104 0

Lantunan suara yang berbunyi buka….teruslah berjalan, diteriakan oleh para Shoimun setiap menjelang maghrib. Dan tak terasa kita sudah memasuki lebih kurang setengah dari bulan Romadhon 1434 Hijriah. Ketika bulan penuh berkah dan ampunan itu akan tiba, banyak tradisi yang ditunjukan oleh masyarakat islam untuk menyambutnya. Ada dengan cara minta maaf kepada sesama manusia yang dikenal–kalau mahasiswa atau pelajar mungkin menggunakan media sms, mengirimkan ucapan selamat dan permohonan maaf, sehingga ketika melaksanakan ibadah puasa jiwa ini benar-benar siap karena sudah terlepas dari segala beban dosa atas sesama hamba Allah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun