Ketika habis mengikuti acara lari pagi pada hari Sabtu kemaren , dihidangkan menu coffea break yang lengkap dan menurut penulis sangat enak, salah satu komposisi menu makanan yang dihidangkan adalah jagung rebus, kemudian kacang rebus, pisang rebus, ketela rebus, dan kacang kedelai rebus yang dihidangkan diatas wadah yang unik dan menarik
KEMBALI KE ARTIKEL