Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Kegiatan Magang di SMA Muhammadiyah 1 (Bantul)

5 Desember 2021   21:00 Diperbarui: 5 Desember 2021   21:03 363 1
Nama saya Abshorah,saya seorang mahasiswa PBA semester tujuh di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Melamar magang di bulan September dan mulai magang sejak 1 Oktober 2020 di SMA Muhammadiyah 1 Bantul. Kenapa harus SMA Muhammadiyah 1 Bantul? SMA Muhammdiyah 1 bantul adalah lembaga yang bekerja sama dengan kampus Universitas Muhammadiyah yogyakarta dan saya sangat bersyukur kepada lembaga ini karena masih membuka lowongan magang pada masa pandemi dan beruntung sekali saya mendapatkan kesempatan bergabung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun