Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Team Safari Ramadhan 1445 H Buat Program Buka dan Sahur bersama Santri Ponpes Al Fatah Bolano

14 Maret 2024   14:01 Diperbarui: 14 Maret 2024   14:05 155 0
Parigi Moutong, 15 Maret 2024 - Sebuah inisiatif mulia menggeliat di tengah masyarakat Sulawesi Tengah dengan hadirnya Tim Safari Ramadhan 1445H. Tim yang terdiri dari sejumlah organisasi dan yayasan kebaikan, diantaran yayayasan Abu Darda Palu, Relawan Akhirat Palu, Sinergi Bersama, Rumah Saji Nusantara, Baitul Muamalah Indonesia, Abmartv, Family Jum'at Berkah, dan Masjid Jalan Langit, bergerak menuju Pondok Pesantren Al Fatah Desa Sama Bahari, Kecamatan Bolano Lambunu, Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah.

Kegiatan yang diselenggarakan dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan umat muslim di bulan suci Ramadhan ini, meliputi program makan sahur dan buka bersama santri. Tidak hanya itu, Tim Safari Ramadhan juga menggulirkan program penyaluran bantuan berupa amplifier, Alqur'an, dan Iqra untuk mushola Al Muhajirin di daerah wilayah Pantai timur ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun