Pasir Muncang, (29/7/2023) - Suasana hangat tercipta saat pemuda karang taruna desa Pasir Muncang kecamatan Jayanti mengajak tim KKN 133 UIN Jakarta untuk
ngeliwet bareng setelah isya di posko KKN 133. Dalam semangat kebersamaan, pemuda karang taruna menyumbangkan tiga ekor ayam dan berbagai bahan untuk es, sementara tim KKN 133 turut bantu memasakkan hidangan liwetan tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL