Dalam dunia bisnis, kesuksesan perusahaan tidak hanya didasarkan dari memberikan produk dan jasa yang berkualitas, namun juga memperhatikan bagaimana pengalaman dan nilai-nilai yang disampaikan oleh konsumen. Di era yang didominasi oleh teknologi dan perubahan yang cepat, Generasi Z memiliki peluang untuk karena tumbuh di zaman digital ini. Generazi Z adalah generasi yang lahir antara pertengahan 1990-an hingga awal 2010-an.Â
KEMBALI KE ARTIKEL