Sistem Bus Rapid Transit (BRT) kini sudah banyak ditemui di kota-kota di Indonesia, termasuk Kota Tangerang dengan Trans Kota Tangerang. Trans Kota Tangerang mulai beroperasi pada Desember 2016 dengan rute Terminal Poris Plawad-GOR Gandasari.
KEMBALI KE ARTIKEL