Jangan bersedih saat melihat kesuksesan orang lain. Semua sudah ada bagiannya masing-masing. Semua ada saatnya. Kita hanya perlu bersabar dan tetap tekun berikhtiar.
Sabar dan tekun dalam berikhtiar jauh lebih besar nilainya daripada sekadar mengharapkan hasil. Hasil itu urusan Allah. Allah tahu kapan waktu yang tepat dalam menetapkan takdir-Nya untuk kita. Kesiapan menerima takdir jauh lebih penting untuk kita siapkan daripada memikiran bentuk dari takdir itu sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL