Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Begitu Sulit Pemain muda ASEAN Taklukkan Liga 2 Jepang

15 Oktober 2022   10:22 Diperbarui: 17 Oktober 2022   12:24 632 1
Pemain sepak bola Indonesia yang bermain di Liga 2 Jepang atau J2 League, Pratama Arhan, begitu sulit mendapatkan tempat di tim utama. Sampai pekan ke 32, Arhan baru satu kali tampil membela Tokyo Verdy. Arhan pertama dan terakhir kali bermain untuk Tokyo Verdy pada 6 Juli 2022 ketika Tokyo Verdy melawan Tochigi. Arhan tampil sebagai sebelas awal (starting XI) selama 46 menit dan diganti diawal babak kedua. Sejak pertandingan tersebut Arhan tidak pernah lagi bermain untuk Tokyo Verdy. Bukan hanya tidak bermain, tapi juga tidak pernah masuk dalam daftar susunan pemain atau sebagai pemain cadangan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun