Childfree atau keputusan untuk tidak memiliki anak bagi mereka yang sudah berkeluarga pada dasarnya ini merupakkan hak dari masing-masing orang itu sendiri dengan catatan hal itu sudah dibicarakan dengan pasangannya. Menyoal tentang childfree ini boleh atau tidaknya sebetulnya kembali ke setiap pasangan itu sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL