Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Biru Langit, Laut, dan Bukan Matamu

1 November 2020   16:21 Diperbarui: 1 November 2020   16:31 170 30
Biru adalah langit saat siang, apabila cuaca tidak sedang mendung.
Langit memperhatikanmu, jika tidak ada penghalang antara kau dan langit.
Ia juga melindungimu agar kau dapat hidup di atas bumi ini.
Atau agar aku senang kau telah terlahir, terimakasih kepada ibumu.
Apa kah langit ada hanya untuk kau ada?

Jalan Braga Bandung, Ketika Bebas Kendaraan!

5 bulan yang lalu
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun