9 - 10 hari lagi pilkada DKI akan digelar. Pilkada yang memang harus diakui sebagai pilkada terheboh dalam gelaran pilkada serentak 2017 ini. Magnet Jakarta sebagai ibukota negara dan hadirnya ahok sebagai salah satu calon membuat pilkada DKI ini menarik diikuti oleh seluruh warga negara yang bahkan tidak punya hak memilih. Pilkada DKI sebagai "mini pilpres" di mana di sana hadir representatif dari kekuatan-kekuatan tokoh dan elit politik nasional. AHY-SIlvi sebagai representatif SBY, demokrat dan partai pendukung lainnya, BTP - Djarot sebagai representatif Megawati, PDIP dan partai pendukung lainnya serta ANies - Sandi sebagai representatif Prabowo, gerindra dan PKS.
KEMBALI KE ARTIKEL