Sebelum jadi Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump sudah
gesit dengan media sosial bernama "Twitter." Salah satu akunnya @realdonaldtrump pada masa awalnya lebih banyak memperkenalkan lahan bisnis Donald Trump, mulai dari real estate, casino, hotel, lapangan golf, hingga entertainment, majalah dan lain-lain.
KEMBALI KE ARTIKEL