Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Seremoni Viva Academica Viva Profesore (wisuda)

18 Desember 2015   14:37 Diperbarui: 18 Desember 2015   16:07 37 0
Keberhasilan kuliah dirayakan, dengan acara wisuda. Melihat orang-orang sibuk mengurus seremoni wisuda jadi berfikir.... Adakah kegiatan lain yang bisa leih produktif daripda sekedar seremoni. Wisuda memerlukan biaya. Sebenarnya biaya wisuda bisa ditekan. Misalnya dengan : 1) pakaian wisuda tidak perlu beli, cukup sewa saja. Karena hanya dipakai sekali saja, gak bisa dipakai oleh lainnya, jadi gak termasuk komponen WAJIB BELI. dan 2) Tempat wisuda mahal, karena diadakan di pusat kota, menyewa gedung mentereng di kawasan elit. Lebih murah apabila memakai gedung sendiri, atau menyewa gedung yang lebih sederhana, atau yang bagus tetapi di kawasan lain. Misalnya di Sentul ?, Bekasi ? atau BSD ? atau di dalam kampus sendiri, atau menyewa fasilitas pemerintah/swasta yang cukup representatif. Bisa gak, bisa gak?. 3) kadang wisuda tidak diikuti dengan penyadaran tentang beratnya masa depan yang akan ditempuh di dunia kerja yang penuh persaingan pada masa BONUS DEMOGRAFI ini. Wisuda gak mesti tertawa, wisuda sampai nangis juga bisa menjadi alternatif :). Karena wisuda bukan akhir, tetapi starting point untuk kehidupan sebenarnya yang bisa jadi lost control.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun