Bagi pelajar dan pengajar baik di sekolah ataupun perguruan tinggi pasti tidak asing dengan aplikasi video conference yang akhir-akhir ini banyak dipakai untuk kuliah daring. Bukan hanya sektor pendidikan saja yang memanfaatkan penggunaan Zoom, para pekerja kantoran hingga pejabat negara pun menggunakan aplikasi ini untuk menggelar rapat online. Hal ini merupakan imbas dari PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) menuntut kita untuk melakukan Work From Home dan e-learning.
KEMBALI KE ARTIKEL